Tutorial cara export model PDMS ke format RVM menggunakan bantuan macro

June 4, 2018

Untuk keperluan review dengan client atau review untuk diskusi hasil pekerjaan 3D di pdms ada beberapa cara yg bisa kita pakai  :

  1. Dengan bantuan macro
  2. Dengan tool utilities di pdms

Pada kali ini saya akan menunjukan dengan bantuan macro , untuk macro nya  bisa anda download di link

https://www.mediafire.com/file/l6kgw4qct7c9100/test-macro.zip/file

File macro yg anda download akan ada 2 file ukuran kecil saja:

1.test.rev

2.test.mac

File test.rev akan berisi seperti gambar di bawah ini :

perhatikan pada baris command Export file /c:\review\test.rvm over  ini akan menghasilkan hasil exportnya di taruh di folder c:\review dengan nama file nya test.rvm

Read the rest of this entry »


Mereview 3D modelling (NWD) di Tablet Android

November 21, 2015

Dengan aplikasi A360 kita dapat mereview pekerjaan design 3D dari pdms yg sudah di convert ke format NWD file  dimana saja anda berada dan kapan saja anda inginkan.

Menjalankan aplikasi ini pertama kali harus terhubung ke internet untuk meng upload file yg ingin kita review.

Selebihnya bisa offline jika file sudah ter-upload .

Read the rest of this entry »


[naviswork freedom] menggunakan clip planes

November 20, 2015

Untuk bahan latihan silahkan download file NWD hasil extart project STABILIZER dari SAMPLE PDMS

http://www.mediafire.com/download/zwu810l4i2of0g0/stabilizer-no-obst.nwd

atau bisa juga file NWD yang anda punya atau di bagian sample nya program naviswork freedom ini.

Pertama buka program naviswork freedom (2013) atau bisa versi yg diatasnya (naviswork freedom 2014) , jika computer anda sudah mendukung operating system 64 byte anda bisa install versi terkhir 2016

download softwre naviswork freedom :

http://www.autodesk.com/products/navisworks/autodesk-navisworks-freedom

Naviswork freedom ini diberikan gratis  , naviswork freedom terbatas hanya untuk mereview document 3D modeling dari berbagai format salah satunya hasil export dari pdms yang sudah berbentuk NWD , untuk mengconvert dari RVM ke NWD diperlukan program NAVISWORK MANAGE (berbayar / license alias tidak gratis)

 

Untuk mempelajari lebih dalam lagi tentang naviswork freedom anda bisa mencari informasinya yg banyak bertebaran di internet.

Bukalah aplikasi naviswork freedoms dan open file stabilizer-no-obst.nwd yang sudah di download seperti berikut :

 

Klik menu open file , arahkan ke file stabilizer-no-obst.nwd

Read the rest of this entry »